Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, meyakini bahwa pihaknya kini berada di grup yang cukup sulit di Euro 2024 mendatang. Ungkapan tersebut disampaikannya setelah hasil pengundian ajang kompetisi tersebut menempatkan pihak mereka bersama dengan Italia yang berhasil keluar sebagai pemenang di periode sebelumnya.
Hasil Pengundian Euro 2024
Pada ajang pengundian grup tersebut, para hadirin yang hadir di acara tersebut sempat terdiam sejenak ketika mendengarkan hasil pengundian timnas Inggris. Posisi timnas Inggris dalam grup yang sama dengan Italia, Ukraina, Makedonia Utara, dan Malta di Grup C membuat banyak orang heran sekaligus tercengang dengan hasil pengundian tersebut.
Reaksi tersebut memang cukup masuk akal apalagi karena kedua tim tersebut merupakan timnas kasta atas di tanah Eropa. Kesalahan sedikit saja bisa mendatangkan kekalahan ke pihak timnas Inggris. Apalagi sejarah pertemuan keduanya membuktikan besarnya kemungkinan pihak Inggris berbuat kesalahan ketika berhadapan dengan sang Azzurri. Bahkan mereka belum pernah sekalipun menang pertandingan ketika melawan timnas Italia sejak tahun 1977.
Kegagalan Menghantui Inggris di Euro 2024
Tim asuhan Gareth Southgate gagal mencetak gol melawan Italia dalam laga Liga Bangsa-bangsa terakhir keduanya. Dengan hasil ini dan pengundian Euro 2024, pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, beranggapan bahwa pihaknya kini harus melalui perjalanan yang cukup sulit.
Dalam tanggapannya kepada pihak media, ia mengatakan bahwa hasil pengundian tersebut menempatkan mereka dalam posisi yang sulit. Tapi ia cukup optimis karena ada kalanya pihaknya dan timnas Italia pernah berakhir dengan skor imbang, sehingga setidaknya masih ada peluang untuk tidak kalah.
Ia pun tak ingin terlalu memikirkan kondisi timnas Inggris di ajang Euro 2024 karena menurutnya Inggris bukanlah satu-satunya negara yang akan menghadapi kompetisi sengit. Menurutnya hal yang sama juga akan dihadapi oleh setidaknya Polandia dan Hungaria yang berbagi nasib yang sama. Menurutnya, hasil pengundian tidak boleh membuat semua tim patah semangat, tapi justru berjuang keras di hari pertandingan.
Siap Menghadapi Italia
Ketika diminta tanggapannya tentang kesempatan untuk sekali lagi melawan Italia, seperti yang dilaporkan situs judi onlen W88.com, dirinya mengatakan bahwa hal tersebut sebenarnya tidak terlalu mengejutkan dirinya. Pihaknya juga optimis untuk berhadapan dengan pihak Italia meski sang lawan juga diketahuinya telah membuat banyak perubahan untuk menjawab tantangan mereka di kompetisi tersebut dan Piala Dunia.
Ia mengatakan bahwa setidaknya pihaknya diuntungkan karena mengenali lawan mereka dengan cukup baik. Pihaknya tahu betul kualitas permainan lawan dan strategi mereka. Meski mereka terakhir kali kalah di tangan Italia, Gareth Southgate percaya bahwa Euro 2024 akan menjadi kesempatan yang sama sekali berbeda bagi pihak mereka.
Adapun hasil pengundian Euro 2024 adalah sebagai berikut:
- Grup A: Spanyol, Skotlandia, Norwegia, Georgia, dan Siprus
- Grup B: Belanda, Perancis, Republik Irlandia, Yunani, Gibraltar
- Grup C: Italia, Inggris, Ukraina, Makedonia Utara, Malta
- Grup D: Kroasia, Wales, Armenia, Turki, Latvia
- Grup E: Polandia, Republik Ceko, Albania, Kepulauan Faroe, Moldova
- Grup F: Belgia, Austria, Swedia, Azerbaijan, Estonia
- Grup G: Hungaria, Serbia, Montenegro, Bulgaria, Lithuania
- Grup H: Denmark, Finlandia, Slovenia, Kazakhstan, Irlandia Utara, San Marino
- Grup I: Swiss, Israel, Romania, Kosovo, Belarusia, dan Androrra
- GrupJ: Portugal, Bosnia dan Herzegovina, Islandia, Luksemburg, Slovakia, dan Liechtenstein

Berkenalan dengan Rangga, seorang penulis olahraga dan penulis konten berpengalaman dengan pengetahuan dan pengalaman luas di dunia olahraga. Keahlian Rangga dalam olahraga tidak hanya sebatas permukaan, karena ia telah menghabiskan banyak jam untuk mempelajari dan menganalisis berbagai disiplin olahraga, mulai dari sepak bola, bola basket, bisbol, dan sebagainya. Dengan minat yang besar dalam taruhan olahraga, Rangga membawa perspektif unik ke dalam karyanya, membuat kontennya menjadi menghibur dan edukatif.